
Fakultas Kesehatan Masyarakat
PROFIL FAKULTAS
Fakultas Kesehatan Masyarakat mempunyai Visi Pada tahun 2037 menjadi Fakultas yang Islami, berbasis teknologi informasi, unggul di bidang Kesehatan Masyarakat global dan berperan aktif dalam penyelesaian masalah sosial dan lingkungan. FKM memiliki 3 Prodi unggulan yang sudah…
click here for more detail
BERITA TERBARU
International Education Day
Selamat hari pendidikan international Pendidikan merupakan investasi jangka panjang untuk diri...
Program Academic Exhange di University of Putra Malaysia (Khusus Mahasiswa Prodi di FKM UMKT)
Pengajuan Surat Keterangan Lulus (SKL) Lulusan Semester Ganjil TA 2022/2023 Program Studi di Lingkungan FKM UMKT
Assalamualaikum, Wr.Wb. Kepada Seluruh Lulusan Program Studi di Lingkungan FKM TA 2022/2023,...
VISI & MISI
VISI
Pada tahun 2037 menjadi Faklutas yang Islami, berbasis teknologi informasi, unggul dibidang kesehatan masyarakat global dan berperan aktif dalam penyelesaian masalah sosial dan lingkungan
MISI
- Menyelenggarakan pendidikan tinggi kesehatan masyarakat, islami berwawasan global, berbasis teknologi informasi dan berperan aktif dalam penyelesaian masalah sosial dan lingkungan.
- Mengembangkan dan mendesiminasikan riset di bidang kesehatan masyarakat yang berwawasan global terutama pada upaya penyelesaian masalah sosial dan lingkungan
- Menerapkan IPTEKS di bidang kesehatan masyarakat yang yang berwawasan global sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat terutama dalam upaya penyelesaian masalah sosial dan lingkungan.
- Mengembangkan kerjasama yang saling menguntungkan dalam rangka membangun jejaring di bidang kesehatan masyarakat secara global.
KERJASAMA

